Monday, April 29, 2019

Ka Lom Haji Uma, Karena kesulitan Biaya, Haji Uma dan Pemkab Aceh Timur Bantu Biaya Pengobatan Penderita Tuberculosis

IDI | H Sudirman alias Haji Uma selaku anggota DPD RI asal Aceh lagi-lagi ikut ambil bagian dalam kebaikan  kemanusiaan. Kali ini Haji Uma membantu biaya pendampingan Suwandi (29) yang menderita tuberculosis yang berasal dari dusun Krueng TUan, Gampong Seumanah Jaya, Kecamatan Ranto Peureulak, Aceh Timur, tepatnya pada Senin (29/4/2019).


Perwakilan Pemkab Aceh Timur dengan Keuchik Gampong Seumanah Jaya menjenguk Suwandi penderita Tuberculosis untuk menyerahkan bantuan, Senin (29/4/2019) | Foto: kiriman warga, serambinews.com

Menurut infor dari media Serambinews.com Haji Uma telah mengirim biaya pendampingan langsun ke rekening Suwandi dengan nomor rekening BRI 393901021006538 atas nama Suwandi.

Kondisi Suwandi saat ini sungguh memprihatikan. Suwandi cuma mampu buka mata, dan apabila meminta sesuatu hanya dengan memberikan isyarat.

"Saya sudah berkoordinasi dengan keluarga pihak rumah sakit. Awalnya saya minta pasien untuk dirujuk ke RSUDZA Banda Aceh, namun, keluarga sangat kekurangan belanja selama dirumah sakit. Disisi lain sekarang ibu pasien juga sedang dalam keadaan sedang sakit, hingga tak ada orang yang mendapingi. Lantaran hal tersebut, pihak dari keluarga memilih jalan supaya anaknya dirujuk saja ke Rumah Sakit yang ada di kota Langsa,"pungkas Haji Uma.

Haji Uma pun berdoa agar Suwandi dapat segera sembuh.
"Untuk biaya pendampingan selama dirawat di kota Langsa, saya bantu Rp 1 juta. Jika nanti sakitnya makin parah, silahkan rujuk ke Banda Aceh, dan proses pengobatan nanti akan kami kawal," ujar Haji Uma.

Selain itu, Saharani, Kabid Linjamsos Dinsos Aceh Timur, Camat Ranto Peureulak, Saiful, Rivan, TKSK, dan Keuchik Seumanah Jaya, Jasman, pada hari yang sama mereka juga telah berkunjung menjenguk Suwandi dan serta menyerahkan bantuan semako dan uang tunai sekaligus.

Baca juga:

Haji Uma Ka Geu Bantu Ureueng Saket Kanker Paru-Paru Untuk Meu Ubat U Jakarta


"Kita doakan semoga Suwandi cepat sembuh. Dia adalah tulang punggong keluarga yang masih menyekolahkan dau adiknya,"ungkap Saiful.

"Mereka keluarga miskin, mohon bantuan dan dukungan moril maupun materil dari masyarakat Ranto Peureulak, dan para dermwan agar saudara kita Suwandi segera sembuh," harapan dari Camat Ranto Peureulak tersebut.



Sumber : Serambinews.com

No comments:
Write komentar

Tinggalkan Komentar!